Jumat, 16 Februari 2018

kekuatan Basmallah

Bismillaahirrahmaanirrahiim..

Satu kalimat yang penuh makna, barang siapa yang mengerjakan sesuatu dengan membaca Basmalah, Insya Allah pasti ia senantiasa dalam rahmat dan ridho dari-Nya.

Ada sebuah kisah yang dapat kita renungkan,

suatu hari syaitan gemuk bertanya kepada Qorin yang menemani seorang yang salaeh. Syaitan bertanya kepada Qorin tersebut, "Hai, Qarin mengapa kamu kurus sekali?", lantas Qorin menjawab, "Aku menjadi kurus karena orang ini tidak pernah memberi kesempatan ku untuk menggoda. karena setiap ia makan ia membaca Bismillah, setiap ia tidur ia membaca Bismillah, setiap membuka pintu atau menutup pintu ia membaca Bismillah, pokoknya setiap aktivitasnya di mulai dengan Bismillah. bagaimana aku dapat menggodanya apabila aku tak diberi secuil celah pun untuk menghasutnya,"
"Hahaha... kasihan sekali nasibmu, lihatlah aku terlihat gemuk, sehat dan bugar. karena aku selalu membuat lupa manusia untuk membaca Bismillah," ujar Syaitan gemuk dengan angkuh.

Dari cerita di atas dapat kita ambil pelajaran, bahwa betapa agungnya kalimat Basmallah tersebut. bahkan setiap membaca surat dalam Al-Qur'an selalu di awali dengan membaca Basmallah.

Maka dari itu, barang siapa yang tidak pernah lupa membaca Basmallah di setiap aktivitas yang di jalaninya, Insya Allah, Allah akan mudahkan jalan baginya.

Semoga kita termasuk orang yang senantiasa dirahmati dan dilindungi oleh Allah swt. dan termasuk golongan orang-orang yang tidak pernah lupa membaca Basmallah untuk mengawali setiap kegiatannya di dunia.

Amiiin... :)
“Ia tidak memberiku kesempatan untuk menggodanya, ia selalu selamat dari godaanku. Setiap kali memulai sesuatu, ayat basmalah -lah yang menjadi pembuka pintu pekerjannya; pada saat masuk rumah, saat ia keluar rumah, saat memulai makan, saat hendak tidur, dan semua pekerjaannya dimulai dengan basmalah sehingga kau melihat badanku seperti ini,” ujarnya. Syaitan kurus balik bertanya, “ aku lihat kau bertambah gemuk.” Syaitan gemuk segera menjawab, “Sebenarnya godaanku selalu berhasil, aku selalu berhasil membuatnya lalai dan lupa menyebut bamalah disetiap pekerjaannya. Jika ia makan, minum, keluar rumah, masuk kedalam rumah, hendak tidur, dan semua pekerjaannya dilakukan tanpa membaca basmalah maka ia menjadi kuda tungganganku, ia akan mengikuti bujukanku.”

Disalin dari : http://www.bacaanmadani.com/2016/02/9-khasiat-dan-keistimewaan-dibalik.html
Terima kasih sudah berkunjung.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tips &Trick: Teknik Pomodoro untuk Mencapai Tingkat Produktivitas Maksimum!

Ditulis oleh: Mega oktavia, 26 Februari 2023 Anda mengalami susah fokus? Atau masih sering menunda-nunda? Tugas dan pekerjaan menumpuk k...